Sabtu, 23 April 2022

Pendidikan Anak Usia Dini

 Permainan Tradisional Egrang Batok untuk Anak Usia Dini


Permainan Egrang Batok adalah permainan yang menggunakan tempurung kelapa yang dijadikan sebagai pijakan dan diberi tapi pengait untuk mengangkat kaki yang di pijakan. 

Tujuan dari permainan egrang batok yaitu untuk meningkatkan motorik kasar anak. 

Manfaat Permainan egrang Batok yaitu untuk meningkatkan kekuatan otot tungkai, kaki, lengan, dan tangan. Dan juga untuk melatih keseimbangan serta kelenturan tubuh anak. 


Alat dan bahan untuk membuat egrang Batok yaitu

1. Tempurung kelapa

2. Tali

3. Golok/ pisau


Langkah - langkah bermain Egrang Batok:

1. Arahkan anak - anak dan minta bantuan kepada mereka untuk mempersiapkan tempat bermain yang aman. 

2. Berikan contoh dan arahkan kepada mereka bagaimana cara bermain Egrang Batok. 

3. Untuk memulai permainan, mintalah anak - anak untuk hompimpa agar bisa menjadi 2 kelompok. 

4. Kemudian, suruhlah anak - anak untuk suit terlebih dahulu untuk menentukan siapa pemain pertama. 

5. Setelah terbagi menjadi 2 lawan pemain mulai permainan tim pertama sampai selesai dilanjut dengan tim kedua. 

6.Nah lanjutkan dengan 2 pemain yang menang tadi untuk bermain kembali menjadi lawannya. 

7. Berikan hadiah kepada anak yang menang dalam permainan tersebut agar bisa menjadi motivasi bagi anak lainnya. 

PERMAINAN TRADISIONAL EGRANG BATOK UNTUK ANAK USIA DINI

Permainan Egrang Batok adalah permainan yang menggunakan tempurung kelapa yang dijadikan sebagai pijakan dan diberi tali pengait untuk mengangkat kaki yang di pijakan. 

Tujuan dari permainan Egrang Batok yaitu untuk meningkatkan motorik kasar anak. Manfaat permainan egrang Batok yaitu untuk meningkatkan kekuatan otot tungkai, kaki, lengan, dan tangan. Dan juga untuk melatih keseimbangan serta kelenturan tubuh anak. 

Alat dan bahan untuk membuat egrang Batok :
- Tempurung kelapa
- Tali 
- Golok / pisau

Langkah - langkah bermain Egrang Batok:

1. Arahkan anak - anak dan minta bantuan kepada mereka untuk mempersiapkan tempat bermain yang aman. 
2. Berikan contoh dan arahkan kepada mereka bagaimana cara bermain egrang Batok. 
3. Untuk memulai permainan, mintalah anak - anak untuk hompimpa agar bisa menjadi 2 kelompok. 
4. Kemudian, suruhlah anak - anak untuk suit terlebih dahulu untuk menentukan siapa pemain pertama. 
5. Setelah terbagi menjadi 2 lawan pemain mulai lah permainan tim pertama sampai selesai dilanjut dengan tim kedua. 
6. Nah lanjutkan dengan 2 pemain yang menang tadi untuk bermain kembali menjadi lawannya. 
7. Berikan hadiah kepada anak yang menang dalam permainan tersebut agar bisa menjadi motivasi bagi anak lainnya. 

Selasa, 22 Januari 2019

SKU point 1 setrip 6 Penegak Bantara


Dapat Menghafal minimal sebuah hadist dan menjelaskan hadist tersebut 

Hadist Dan PenjelasanNya


إِنَّمَا الأَعْمَالُ بِالنِّيَّاتِ (Innamal A'maluhu Binniyat)

إِنَّمَا adalah adatul Hashr (untuk membatasi), yakni menetapkan sesuatu yang disebut setelahnya dan menafikan sesuatu yang tidak disebut.Dengan demikian, hadits ini menunjukkan bahwa tidak ada amal perbuatan yang sah atau sempurn hukumnya kecuali berdasarkan niat.


بِالنِّيَّاتِ : Huruf ba' menunjukkan arti musibah (menyertai) dan ada juga yang mengartikan sababiyah (menunjukkan sebab). Niyyaat adalah bentuk jama' dari kata niyat. Secara etimologi bermakna 'kehendak' dan secara terminologi bermakna 'kehendak yang dibarengi dengan perbuatan nyata'.

SKU point 1 setrip 5 Penegak Bantara



Dapat membaca Do'a Ijab Qobul Zakat

Doa Ijab Qobul Zakat

Doa berikut ini dibaca pada saat kita akan mengeluarkan / membayar zakat fitrah.
Bacaan Doa Zakat Fitrah:

 “Nawaitu ‘an ukhrija zakaatal fithri ‘an nafsii fardhal lillaahi ta’aalaa”

Arti Doa Zakat Fitrah:
 “Sengaja saya mengeluarkan zakat fitrah pada diri saya sendiri, fardhu karena Allah Ta’ala”

SKU point 2 penegak Bantara


Berani Menyampaikan Kritik dan Saran dengan sopan dan santun kepada sesama teman

KRITIK dan SARAN

Kritikan atau mengkritik sebuah karya atau hal yang dimaksudkan memunculkan bagian-bagian karya atau hal yang dirasa atau dianggap kurang bagus, kurang menarik, dan kurang benar. Menyarankan suatu kritik terhadap suatu karya atau hal tertentu yang diajukan dengan pertimbangan yang jelas dan logis, sehingga hanya memuji mengkritik.

Kritik yang baik adalah membangun memeriksa pemerintah yang meningkatkan keliru tetapi harus menyediakan alternatifnya. dan pernyataan yang dikeluarkan harus memiliki dasar dan kriteria yang jelas. tujuan dari mengkritik, yaitu menyadarkan pihak yang di kritik untuk mengubah sikap ke arah perbaikan. Bukan sebaliknya, membuat pihak yan g di kritik menjadi sakit hati.

Saran adalah Solusi yang disetujui untuk diselesaikan. Saran harus dibangun di didik, dan sesuai dengan topik yang dibahas.

Point penting yang harus dicapai :

  1. Berani mengemukakan saran dengan sopan dan santun, tanpa menyinggung teman.
  2. Dapat mengungkapkan alasan.
  3. Dapat memilih kata-kata yang tidak menyinggung temannya.
  4. Tahu waktu yang tepat untuk menyampaikan kritikan.
  5. Dapat membaca perasaan teman
.

SKU point 3 untuk penegak Bantara



Dapat Mengikuti jalannya diskusi dengan baik


DISKUSI

Diskusi adalah interaksi antara dua orang atau lebih/ kelompok. Diskusi dapat berbentuk apa saja yang berbentuk topik. Dari topik inilah diskusi berkembang dan diperbesar yang akhirnya akan menghasilkan pemahaman dari topik tersebut.
Beroperasi Diskusi:
  • Diskusi Formal(Resmi)
  • Diskusi Nonformal(Tidak Resmi)
Unsur- Unsur Diskusi:
  • Materi
  • Manusia, sebagai pelaksana.yang terdiri dari (Moderator,notulis,peserta,dan pemakalah/penyaji).
  • Perlengkapan.

Macam-Macam diskusi

Berikut ini macam-macam diskusi.

a. Diskusi Kelompok
             Dalam diskusi ini perlu ada ketua atau moderator, notulis, dan beberapa peserta yang sekaligus sebagai penyaji maupun  penyanggah. Penyaji tidak perlu menggunakan makalah atau kertas kerja.Pada akhir diskusi moderator menyampaikan hasil diskusi. 

b. Diskusi Panel

            Diskusi ini biasanya digunakan untuk memperluas wawasan mengenai sesuatu masalah yang sedang hangat. Diskusi ini melibatkan beberapa pakar dari disiplin ilmu atau profesi yang berbeda untuk bertindak sebagai panelis/pembicara. Moderator bisa langsung bertanya kepada panelis untuk menggali pandangan/pendapat. Peserta diskusi diberi kesempatan untuk bertanya atau menanggapi/ menyanggah pendapat para panelis. pada akhir diskusi moderator menyajikan pokok-pokok pikiran hasil diskusi.

c.    Seminar

Bentuk diskusi ini digunakan untuk mencari kesepakatan/kesamaan langkah atau pandangan dalam menghadapi persoalan sifatnya formal, sehingga para pemrasaran menyiapkan kertas kerja/ makalah untuk disajikan. Para peserta diskusi diberi kesempatan untuk menanggapi ataupun menyanggah makalah tersebut. Pada akhir diskusi moderator menyampaikan hasil pemikiran.

d.   Simposium

Diskusi yang diselenggarakan untuk membahas prasaran-prasaran mengenai suatu pokok persoalan atau masalah.

e.    Lokakarya

Lokakarya adalah diskusi atau pertemuan para ahli (pakar) untuk membahas suatu masalah di bidangnya

f.     Kongres

Kongres adalah pertemuan para wakil organisasi (politik, sosial, profesi) untuk mendiskusikan dan mengambil keputusan mengenai suatu masalah.

g.    Konferensi

Konferensi adalah pertemuan untuk berunding atau bertukar pendapat mengenai suatu masalah yang dihadapi bersama.

SKU point 15 penegak bantara

Sku point 15 penegak bantara

Dapat menjelaskan tentang organisasi ASEAN dan PBB.


  • ASEAN
ASEAN adalah kepanjangan dari Asosiasi Negara-Negara Asia Tenggara. Gedung sekretarian  ASEAN berada di Kebayoran Baru, Jakarta Selatan,Indonesia. ASEAN didirikan tanggal 8 Agustus 1967 di Bangkok.
ASEAN di prakarsai oleh 5 menteri luar negeri yaitu:
  1. Perwakilan Indonesia : Adam Malik
  2. Perwakilan Malasyia : Tun Abdul Razak
  3. Perwakilan Thailand : Thanat koman
  4. Pewakilan Filipina : Narcisco Ramos
  5. Perwakilan Singapura : S.Rajaratnam.
  • ORGANISASI PBB
Perserikatan Bangsa-Bangsa atau PBB (United Nations atau UN) adalah sebuah organisasi internasional yang anggotanya hampir seluruh negara di dunia. Lembaga ini dibentuk untuk memfasilitasi dalam hukum internasional, pengamanan internasional, lembaga ekonomi, dan perlindungan sosial. Perserikatan Bangsa-bangsa didirikan di San Fransisco pada tanggal 24 Oktober 1945 setelah Konferensi Dumbarton Oaks di Washington DC, namun sidang umum yang pertama dihadiri wakil dari 51 negara dan baru berlangsung pada 10 Januari 1946 (di Church House, London). Dari 1919 hingga 1946, terdapat sebuah organisasi yang mirip, bernama Liga Bangsa-bangsa, yang bisa dianggap sebagai pendahulu PBB. Sejak didirikan di San Fransisco pada 24 Oktober 1945, sedikitnya 192 negara menjadi anggota PBB. Semua negara yang tergabung dalam wadah PBB menyatakan independensinya masing-masing, selain Vatikan dan Takhta Suci serta Republik Cina (Taiwan) yang tergabung dalam wilayah Cina pada 1971. Hingga tahun 2007 sudah ada 192 negara anggota PBB. Sekretaris Jendral PBB saat ini adalah Ban Ki-Moon asal Korea Selatan yang menjabat sejak 1 Januari 2007.
Berdasarkan Piagam pembentukannya, PBB mempunyai empat tujuan utama, yaitu:
Memelihara perdamaian dan keamanan dunia;
Membangun hubungan damai dan kerja sama antara negara-negara di dunia;
Bekerja sama dengan negara-negara anggotanya dalam pemecahan masalah-masalah internasional, dan Mendorong penghormatan hak asasi manusia.

Pendidikan Anak Usia Dini

 Permainan Tradisional Egrang Batok untuk Anak Usia Dini Permainan Egrang Batok adalah permainan yang menggunakan tempurung kelapa yang dija...